Skip to main content

Prosedur A-Z

  • Biliopancreatic Diversion with Duodenal Switch
    • 9 Jun 2021

    Biliopancreatic Diversion with Duodenal Switch

    Pada operasi bariatrik dengan teknik biliopancreatic diversion with duodenal switch, dokter akan memotong lambung menjadi lebih kecil kemudian menyambungkan lambung dengan bagian akhir usus halus yang juga telah dipotong.

  • Adjustable Gastric Banding
    • 2 Jun 2021

    Adjustable Gastric Banding

    Salah satu pendekatan operasi bariatrik adalah adjustable gastric banding, di mana pasien dokter memasang alat khusus pada lambung sehingga pasien bisa mengencangkan atau mengendurkan dengan manipulasi dari luar tubuh

  • Laparoscopic Sleeve Gastrectomy
    • 26 Mei 2021

    Laparoscopic Sleeve Gastrectomy

    Sebagai alternatif bedah bypass, operasi bariatrik dapat dilakukan dengan teknik laparoskopi. Prosedur ini bertujuan membuang sekitar 80% bagian lambung.

  • Operasi Bariatik Bypass
    • 19 Mei 2021

    Operasi Bariatik Bypass

    Operasi bariatrik adalah pembedahan yang dilakukan untuk mengurangi berat badan penderita obesitas. Teknik yang paling umum dilakukan adalah dengan cara bypass (bedah terbuka).

  • Operasi Penggantian Pinggul
    • 12 Mei 2021

    Operasi Penggantian Pinggul

    Total Hip Replacement (THR) adalah prosedur penggantian sendi panggul yang rusak dengan komponen buatan dari besi, keramik, atau plastik.