Skip to main content

List Dokter Mahkota Medical Centre Melaka

Berikut adalah daftar dokter yang praktek di RS Mahkota Melaka:

 

Dr. Chow Ken Tek

Dr. Chow Ken Tek

Dokter Internis
Sub: Gastrologi & Hepatologi

38 review

Dr. Thirukumaran Subramaniam

Dr. Thirukumaran Subramaniam

Dokter Ortopedi (Tulang)

19 review

Dr. Lim Siang Chin

Dr. Lim Siang Chin

Dokter Internis
Sub: Endokrin

17 review

Dr. Francis Weng Keong Yip

Dr. Francis Weng Keong Yip

Dokter Bedah Umum

15 review

Dr. Khor Gim Thean

Dr. Khor Gim Thean

Dokter Saraf

13 review

Dr. Parthiban Navoo

Dr. Parthiban Navoo

Dokter Bedah Saraf

13 review

Dr. T. Ruben Raj

Dr. T. Ruben Raj

Dokter Internis
Sub: Gastrologi & Hepatologi

13 review

Dr. Mooi Chin Leong

Dr. Mooi Chin Leong

Dokter Saraf

12 review

Dr. Koh Eng Thye

Dr. Koh Eng Thye

Dokter Urologi

11 review

Note:

  • Jadwal Praktek dokter di RS Mahkota adalah Senin - Jumat (08.00 - 17.00) dan Sabtu (08.00 - 12.00)
  • Biaya konsul dokter antara MYR 100 – 300.
  • Hubungi kami jika butuh rekomendasi dokter.


Review Pasien

Jos*****

22 Desember 2023
Dr. Qua Choon Seng

"Dok, kemarin hanya endos saja, dokter bilang tidak perlu kolon"

Joe*******dri

20 Desember 2023
Dr. Nor Azlina Binti Awang

"3 bulan lg diminta bertemu lg oleh dokter nor Azlina nya."

Sul*******him

20 Desember 2023
Dr. Ding Choo Chang

"ibu saya sudah melakukan pemeriksaan endoskopi dan kolonoskopi"

Rod*******ton

14 Desember 2023
Dr. Wan Haniza Wan Mohamad

"sudah CT scan, hasil bagus"


Prosedur Berobat

Update Apr 2024: Pasien dan pendamping sudah bisa berobat ke Melaka tanpa karantina. Berikut langkah-langkah berobatnya:

Penting: Mohon ikuti langkah demi langkah agar perjalanan Anda berobat lancar.

Anda bisa pilih dari daftar ini atau hubungi kami untuk mendapatkan rekomendasi dokter yang cocok untuk menangani keluhan Anda.
Caranya:
  1. Infokan pada kami perkiraan tanggal Anda mau berangkat.
  2. Kami akan konfirmasi apakah dokternya ada/tidak.
  3. Jika dokter ada, harap kirimkan foto passport pasien dan pendamping ke kami untuk pembuatan janji temu. Jika dokter tidak ada, kami akan infokan tanggal terdekat dokternya ada.
  4. Setelah janji ketemu dikonfirmasi pihak RS, Kami akan kirimkan bukti konfirmasinya ke Anda.

Ingat, jangan booking tiket sebelum dapat konfirmasi dari kami.

Setelah dapat konfirmasi, kini saatnya Anda booking tiket Pesawat/Kapal Ferry.

Kabar baik! Sejak 5 Mei 2022, kapal ferry Dumai-Melaka PP sudah kembali beroperasi.

Saat ini belum ada penerbangan langsung dari Indonesia ke Melaka. Berikut pilihan aksesnya:
Pesawat ke Kuala Lumpur, dilanjutkan jalan darat ke Melaka

Dari KLIA, pasien bisa naik bis dari Bandara (baik KLIA atau KLIA 2) ke Melaka. Perjalanan memakan waktu sekitar 2,5 jam dan per 2022 biayanya RM 35 (bus berhenti di Terminal Melaka).

Penting! Sebelum beli tiket, pastikan masa berlaku passport Anda masih lebih dari 6 bulan.

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: Undefined variable: list_hotel

Filename: front_ms/rs_prosedur.php

Line Number: 235

Backtrace:

File: /home/satvume10/edel_app/views/front_ms/rs_prosedur.php
Line: 235
Function: _error_handler

File: /home/satvume10/edel_app/views/front_ms/profil_rs_dokter.php
Line: 29
Function: view

File: /home/satvume10/edel_app/libraries/Template.php
Line: 749
Function: view

File: /home/satvume10/edel_app/libraries/Template.php
Line: 710
Function: _load_view

File: /home/satvume10/edel_app/libraries/Template.php
Line: 250
Function: _find_view

File: /home/satvume10/edel_app/controllers/Display.php
Line: 1204
Function: build

File: /home/satvume10/public_html/index.php
Line: 315
Function: require_once

Untuk rekomendasi hotel dekat Mahkota Medical Centre, silakan isi form ini.

Semoga perjalanan Anda lancar! Apabila butuh bantuan atau punya pertanyaan lainnya, silakan hubungi kami.


FAQ

Bisa. Saat ini status vaksin Covid sudah tidak diperiksa.
Update Apr 2024: Pasien dengan sudah bisa berobat ke Mahkota Medical Centre tanpa karantina.
Tidak perlu.
Tidak ada, pasien boleh membawa pendamping sebanyak yang diinginkan.
Biaya dan durasi berobat tergantung keluhan pasien dan pemeriksaan yang diperlukan.
Mohon jelaskan keluhan pasien di sini untuk dapatkan detail biaya dan durasinya.
Senin - Jumat, jam 08.00 - 17.00 dan Sabtu, jam 08.00 - 12.30.
Rata-rata dokter di sini lancar berbahasa Indonesia karena tiap hari bertemu pasien Indonesia.
Cash, kartu kredit (yang ada logo visa / Mastercard), atau asuransi (baik cashless / reimburse).
Ada banyak, mulai dari hotel budget hingga hotel bintang 5, contohnya: Hotel Johan, Hotel Pesona, Estadia Hotel, dan Hatten Hotel.

Bingung Pilih Dokter Terbaik yang Sesuai Keluhan Anda?

Masukan keluhan yang Anda rasakan pada form berikut. Tim dokter umum kami akan memberikan rekomendasi dokter terbaik di Mahkota Medical Centre yang dapat menangani keluhan Anda.